Apakah Content Creator Tiktok dapat Uang

Apakah Content Creator Tiktok Dapat Uang? Ini Jawabannya!

Apakah content creator Tiktok dapat uang? Jaawabannya, tentu saja. Para pemula yang baru bermain Tiktok pasti penasaran kan, gimana sih cara dapat uang dari Tiktok? Tenang, ada banyak cara yang bisa Kamu coba buat cari penghasilan di Tiktok. Mari kita bahas satu per satu ya!

Apakah Content Creator Tiktok dapat Uang?

Untuk menjawab pertanyaan ini, Kami paparkan beberapa pandangan yang wajib Kamu simak!

Bagi Kamu content creator pemula jangan pernah lewatkan Tiktok, apalagi belum lama ini kita dengar kabar bahwa CEO Tiktok bakal investasi sebesar Rp149 trilyun dengan jangka waktu 3-4 tahun ke depan. Wow, fantastis banget, kan? Jadi, jangan lewatkan kesempatan ini, sayang jika Kamu skip peluang emas ini!

Kamu tahu bahwa peluang pasar Tiktok di Indonesia sendiri sangat menjanjikan. Apalagi negara kita ini termasuk salah satu negara yang memiliki pengguna sosial media terbanyak. Terlebih Tiktok sendiri bukan hanya dipakai sebagai media sosial semata, melainkan sebagai tempat buat distribusi produk yang berpeluang tinggi.

Jadi, di Tiktok Kamu bukan sekedar untuk menjadi influencer dan mendapat endorse semata, karena di platform ini Kamu bakal menghibur, baik jadi entertainer atau influencer, jadi edukator, hingga berjualan produk dan menawarkan produkmu melalui video Tiktok. Semuanya bisa Kamu lakukan dalam satu waktu di platform ini.

Jadi jawaban dari, apakah conten creator Tiktok dapat uang? Tentu saja “Ya” jawabannya. Adapun cara-cara yang bisa Kamu lakukan biar dapat cuan di Tiktok akan kita bahas di bawah ini!

Cara Dapat Uang di Tiktok Bagi Content Creator Pemula 🤩

Apakah Content Creator Tiktok dapat Uang
Content Creator Tiktok dapat Uang

Ada beberapa tahapan yang perlu Kamu pelajari untuk memulai cari penghasilan di Tiktok. Penasaran, ingin tahu apa itu tahapannya? Simak baik-baik cara dapat uang di Tiktok ini!

Related  2 Cara Cek Gaji Tiktok Sebagai Kreator atau Affiliate Super Mudah

1. Pilih dan Tentukan Dulu Kategorinya 😻

Kamu harus tentukan kategori yang berpeluang buat menghasilkan uang di Tiktok, Silahkan cari kategori yang relate dengan diri Kamu sendiri. Ingat ya, di sini bukan hanya memikirkan bagaimana cara Kamu buat video lucu-lucuan semata. Tapi pastikan Kamu juga bisa menjual sesuatu yang memang sesuai dengan passion-mu.

Misalnya, bagi penyuka kuliner maka bisa sekalian menjual peralatan rumah tangga maupun produk kuliner. Atau bagi yang gemar dengan hal-hal berbau teknologi bisa sekalian berjualan produk elektronik. Jadi, sesuaikan dengan kategori Tiktoknya.

Ada beberapa kategori potensial yang bisa Kamu pilih untuk menghasilkan cuan di TIktok, seperti Beauty & personal care, skincare, F&B dan masih banyak lagi.

2. Tentukan Topik 😻

Setelah Kamu memilih dan menentukan kategori, sekarang saatnya pilih topik buat akun Tiktokmu. Misalnya, Kamu punya produk baju anak-anak dengan kategori fashion, maka konten yang dibuat harus seputar tentang baju anak.

Bukan hanya memperkenalkan produk baju anak saja, tapi buat juga beberapa konten tentang gimana cara merawat baju anak, baju anak yang cocok dipakai ke acara formal atau non formal, masih banyak lagi konten-konten lainnya yang berkaitan. Intinya, buat konten sesuai topik yang sudah Kamu tentukan.

Supaya lebih mudah membuat kontennya, coba scroll-scroll content creator Tiktok yang bergelut di kategori dan topik yang sama tapi yang sudah populer sebagai referensi. Kamu bisa coba inspirasi dari mereka dengan gayamu sendiri, ingat jangan plek buat konten yang sama ya dengan gaya yang sama seperti content creator tersebut!

3. Live Tiktok 😻

Kamu sekarang sudah punya kategori, topik dan sudah punya gambaran konten yang bakal dibuat. Selanjutnya, Kamu tinggal nge-live alias live Tiktok. Sah-sah saja kalau Kamu kepoin content creator yang sudah berhasil sebelumnya yang punya pilihan kategori sama.

Related  Cara Dapat Uang 500rb Sehari dari Tiktok, Ada 6 Metode Ter-CUAN

Yang perlu Kamu tekankan di sini yaitu jangan cuma tonton dan scroll-scroll live Tiktok orang, tapi coba record atau rekam juga. Karena setiap nge-live, biasanya content creator sudah punya script yang mereka buat sendiri. Jadi, apa yang mereka live-kan itu memang sesuai script yang dibuat tidak asal!

Kamu bisa coba meniru bagaimana cara mereka nge-live dengan konten yang lebih fresh sesuai gayamu sendiri. Jika Kamu masih malu-malu, tidak perlu menampilkan muka juga sebenarnya nggak masalah.

Lalu, Apakah Bisa Dapat Uang di Tiktok Tanpa Jualan? 🙀

Masih membahas pertanyaan, apakah content creator Tiktok dapat uang dan sekarang apakah bisa dapat uang di Tiktok tanpa jualan? Bisa banget. Jangan khawatir, bagi Kamu yang memang nggak punya passion berjualan jangan memaksakan diri.

Asal Kamu punya keberanian atau sering ngonten di Tiktok sebenarnya nggak masalah. Kamu yang mau jadi content creator pemula, mari kita bahas step by step jadi content creator pemula di Tiktok tanpa berjualan. Namun pastikan sudah punya akun Tiktoknya terlebih dahulu ya.

Kamu bisa mengakses fitur monetisasi untuk mendapatkan uang dari aplikasi Tiktok. Adapun monetisasi di sini yaitu menyalakan fitur-fitur untuk menghasilkan uang dari Tiktok. Berikut langkah-langkahnya :

  1. Buka aplikasi Tiktok di ponsel.
  2. Akses menu Creators Tool atau Alat kreator
  3. Selanjutnya Kamu akan masuk ke Pusat Kreator dan ada menu monetisasi. Nah, dari fitur inilah Kamu bisa berpeluang dapat cuan dari Tiktok. Namun ada beberapa syarat yang harus dipenuhi supaya akun Tiktok Kamu menghasilkan uang, antara lain :
    • Harus punya 1.000 pengikut atau followers minimal
    • Video mesti berhasiil lolos moderasi keamanan supaya memenuhi ketentuan memperoleh hadiah dari Tiktok.
    • Punya akun Tiktok aktif minimal sudah aktif 30 hari.
    • Sudah memenuhi ketentuan atau syarat usia.
    • Akun tidak dipakai oleh pemerintah maupun partai politik.
  4. Untuk mempercepat menetisasi di Tiktok, ada 2 fitur monetisasi yang bisa Kamu coba, yaitu dengan world with artis dan video gift.
  5. Video gift sendiri memungkinkan Kamu dapat uang lewat konten yang Kamu buat.
  6. Untuk world with artist sendiri bekerja sama dengan artis, Kamu bisa membuat video dengan sound tertentu. Tenang saja, Tiktok juga akan mempromosikan video Kamu. Jika bagus, Tiktok akan memberikan hadiah hingga Rp1,1 juta. Hanya saja, untuk melakukannya harus punya 1.000 followers.
Related  2 Cara Menambahkan Lokasi di TikTok (Postingan dan Bio)

Bagaimana Cara Dapat Followers Tiktok dengan Cepat? 👥

Jika Kamu ingin memenuhi syarat monetisasi di atas, maka wajib memenuhi minimal followers. Kamu bisa menggunakan website resellerindo untuk mendapatkan followers Tiktok :

  • Silahkan buka web resellerindo atau kunjungi link ini!
  • Lalu isi nama, username, gmail dan lainnya sesuai instruksi yang tersedia.
  • Setelah diisi semua, silahkan pilih Metode Pembayaran. Jangan khawatir, pembayaran di sini nantinya juga akan kembali ke Kamu karena uang yang dibayarkan menjadi saldo Kamu di akun web tersebut. Kamu bisa gunakan untuk order followers tanpa topup.
  • Untuk metode pembayaran pilih yang Kamu bisa, misalnya Kamu memilih pembayaran menggunakan BCA.
  • Setelah, itu bayar sesuai nominal yang tertera.
  • Setelah bayar, Login dengan username dan password yang sudah dibuat.
  • Selanjutnya Klik Titik TIga di atas pada halaman setelah login di web resellerindo.
  • Lalu geser ke bawah dan pilih Pesanan Baru dan tekan Monetisasi All SOSMED.
  • Kemudian isi yang layanan dan untuk memperoleh follower Tiktok klik Tiktok Followers dan isi data pesanan.
  • Silahkan link akun Tiktok kamu seperti biasa. Caranya masuk ke akun Tiktok Kamu, klik bagian profil dan salin Tautan Profil atau Link Profil Kamu.
  • Silahkan tempel Link Profil yang sudah disalin pada kolom isian data pesanan di web resellerindo. Kemudian isi jumlah followers yang mau Kamu beli, di sini kita tambahkan 145 followers seharga Rp19 ribu. Klik Pesan.
  • Kamu bisa cek pesanan di akun web resellerindo dengan mengakses titik tiga dan klik Pesan dan Pantau Pesanan.
  • Jika sudah selesai, cek followers akun Tiktok Kamu. Seharusnya followers di akun Tiktokmu bertambah!
  • Selesai!

Nah, itulah beberapa langkah cara tingkatkan jumlah followers Tiktok supaya akun Tiktok kamu bisa dimonetisasi. Gimana, mudah banget kan?

Jadi, sekarang sudah tahu ya jawaban dari apakah content creator Tiktok dapat uang? Kamu bisa ikuti step by step-nya di atas!

error:
Scroll to Top